Hari ini, 19 November 2017,
Kaum muda GPPS PETRA ENDE-NTT melaksanakan Bakti Sosial
Dengan menyalurkan sembako untuk adik2 panti/asrama Sekolah Luar Biasa Negeri Ende.
Selain memiliki kekurangan fisik, adik2 ini juga jauh dari orang tua.
Puji Tuhan kami bisa melaksanakan kegiatan ini.
Dan ini tentu bukan yang pertama, karena masih banyak panti lain yang membutuhkan
kepedulian dan cinta kasih kita semua.
Soli Deo Gloria.